Makna Penderitaan Dan Kaitannya Dengan Keselamatan Berdasarkan Sudut Pandang Kekristenan

Authors

  • Hizkia Ananda Putirulan Sekolah Tinggi Teologi Soteria Purwokerto

Keywords:

Penderitaan, Iman, Kristen, Islam, Keselamatan

Abstract

Abstrak: Tujuan dari penelitian ini adalah untuk memahami bagaimana orang Kristen dan Islam memahami penderitaan sebagai bagian dari rencana Allah yang mulia. Penelitian ini dikembangkan dengan menggunakan metode studi literatur seperti jurnal, buku dan lainnya yang bisa membantu penulis menyelesaikan tulisan ini dengan baik. Temuan penelitian menyatakan bahwa berdasarkan sudut pandang Kristen memahami bahwa penderitaan yang terjadi dan di alami manusia merupakan bentuk kedaulatan Allah terhadap ciptaan-Nya yang sempurna, dimana dari setiap penderitaan manusia Allah tetap menyatakan kuasa dan kebaikan bagi setiap individu yang setia dan bertahan dalam situasi sulit. Sedangkan pandangan Islam memahami penderitaan sebagai salah satu fase dimana manusia akan cenderung merasa ditinggal Tuhan sehingga mengeluh dan bersedih.[1] Oleh karena itu, dari dua sudut pandang yang berbeda ini, penting untuk dipahami bahwa penderitaan bukan menjadi fokus utama orang percaya menjauh dari Tuhan, tapi justru orang yang menjadi anggota tubuh Kristus harus bisa melihat penderitaan tersebut sebagai cara Allah untuk mempersiapkan manusia bisa berpartisipasi dalam karya keselamatan Allah yang sempurna dan mulia.

References

Anjaya, Carolina Etnasari, Andreas Fernando, and Yonatan Alex Arifianto. “Penderitaan Kristus Dalam Formasi Spiritual Yang Mengedukasi Orang Percaya.” Jurnal Efata: Jurnal Teologi dan Pelayanan 8, no. 1 (2021): 1–11.

Berutu, Meldayanti. “Makna Penderitaan Yesus Di Kayu Salib (Eksegetis Lukas 23:33-43) Dan Refleksinya Bagi Umat Kristen Masa Kini.” Jurnal Areopagus 18, no. 2 (2020): 76–83.

Bora, Lewi Nataniel. “Keserupaan Dengan Yesus Dalam Penderitaan, Kesengsaraan Dan Kematian-Nya.” Manna Rafflesia 1, no. Oktober (2020): 65–89.

Finsen Deviston Bungan. “Konsep Pembenaran Menurut Roma 5:1-11 Dan Implikasinya Bagi Gereja Masa Kini.” Bonafide: Jurnal Teologi dan Pendidikan Kristen 1 (2020): 1–11.

Hariyanto, Firman Panjaitan & Hendro. “Allah Yang Kreatif Dan Dinamis Dalam Ayub 42 : 7-17 : Sebuah Perlawanan Terhadap Teologi Retribusi.” KURIOS (Jurnal Teologi dan Pendidikan Agama Kristen) 6, no. 2 (2020): 22–23.

Hidayat, Elvin Atmaja. “Iman Di Tengah Penderitaan: Suatu Inspirasi Teologis-Biblis Kristiani.” Melintas An International of Philosophy and Religion 32, no. 3 (2016): 285–308.

LAAMENA, PALAI. “Tugas Akhir.” 175.45.187.195, 2010.

Laia, Kejar Hidup. “Memahami Tugas Utama Hamba TUhan Berdasarkan Surat II Timotius 4:1-5 Dan Aplikasinya Pada Masa Kini.” Jurnal Teologi Berita Hidup 2, no. 2 (2020): 1–5.

Limasaputra, Alexander Darmawan. “Memandang Penderitaan Melalui Perspektif The Already and The Not Yet Dari Rasul Paulus.” Veritas 17, no. 1 (2018): 43–59.

Made Nopen Supriadi, & Iman Kristiani Halawa. “Makna Penderitaan Kristus Dalam 1 Petrus 2:18-21.” Manna Rafflesia 1, no. Oktober (2019): 18–21.

Maritaisi Hia. “Syarat-Syarat Menjadi Manusia Baru Di Dalam Kristus Menurut Bapa-Bapa Philokalia.” ELEOS: Jurnal Teologi dan Pendidikan Agama Kristen 2022 (2022): 16–34.

Molina, Soleman Daud. “Sikap Orang Percaya Dalam Menghadapi Kesukaran: Refleksi Surat-Surat Petrus.” TEOKRISTI Jurnal Teologi Kontekstual dan Pelayanan Kristiani 1, no. 1 (2021): 13–24.

Naan, Muhammad Haikal As-Shidqi &. “Peranan Ajaran Tasawuf Sebagai Psikoterapi Dalam Mengatasi Penyakit Hati.” Living Islam : Journal of Islamic Discourses 5, no. November (2022).

Neto, Yuas. “Konsep Penderitaan Dalam Injil Matius Dan Relevansinya Dengan Penderitaan Manusia Masa Kini.” TEOKRISTI Jurnal Teologi Kontekstual dan Pelayanan Kristiani 1, no. 1 (2021): 39–52.

Nicolas, Djone Georges. “Anomali Penderitaan Orang Percaya: Suatu Analisis Makna Penderitaan Berdasarkan Filipi 1:27-29.” Jurnal Syntax Transformation 2, no. 3 (2021): 286–292.

Pakpahan, Genaida Krisna R. “Teodisi Allah Dalam Sastra Hikmat Terhadap Penderitaan Orang Benar.” Manna Rafflesia 2, no. April (2022): 545–566.

Panjaitan, Firman. “Penderitaan Sebagai Jalan Mistik Menuju Kesatuan Hidup Bersama Kristus : Belajar Dari Perjalanan Paulus Ke Surga ( 2 Korintus 12:1-10 ).” Religious: Jurnal Studi Agama-Agama dan Lintas Budaya 7249 (2021): 1–10.

Rahman, Abdul, and Rusli Tanjung. “MUSIBAH DALAM PERSPEKTIF ALQURAN : Studi Analisis Tafsir Tematik” (n.d.).

Rantesalu, Marsi Bombongan. “Penderitaan Dari Sudut Pandang Teologi Injili.” Jurnal Ilmiah Religiosity Entity Humanity (JIREH) 2, no. 2 (2020): 126–135.

Sanda, Hendrik Yufengkri. “Penderitaan , Dosa , Dan Pekerjaan-Pekerjaan Allah : Eksegesis Injil Yohanes 9 : 2-4.” KAMASEAN: JURNAL TEOLOGI KRISTEN 1, no. 1 (2020): 2–4.

Setiawan, Iwan. “Penderitaan Menurut Roma 8:18-25 Dan Implikasinya Bagi Gereja Tuhan Masa Kini.” Missio Ecclesiae 6, no. 2 (2017): 139–166.

Sihombing, Warseto Freddy. “Konsep Keselamatan Universalisme.” Jurnal Pionir LPPM Universitas Asahan 7, no. 3 (2020): 7–22.

Sunarko, A. “Refleksi Teologi Modern Tentang Yesus Kristus Penyelamat.” Diskursus 10, no. 2 (2011): 239–260.

Supriadi Oet. “Teladan Penderitaan Tuhan Yesus Berdasarkan Matius 27:32-44.” Manna Rafflesia 1, no. Oktober (2017): 32–44.

Susanti, Aya. “Keselamatan Dalam Konsep Rasul Paulus.” INTEGRITAS: Jurnal Teologi 1, no. 1 (2019): 15–28.

Suwito, Tri Prapto, Yanto Paulus Hermanto, and Yulia Jayanti Tanama. “Penderitaan Dalam Konteks Penginjilan.” Phronesis: Jurnal teologi dan Misi 4, no. 1 (2021): 88–99.

Tatilu, Frits Octavianus. “Makna Dan Relevansi Penderitaan Salib Kristus.” TEMISIEN Jurnal Teologi, Misi, dan Entrepreneurship 1, no. 1 (2021): 20–38.

Utari, Ririn, Ruwi Hastuti, and Sarah Andrianti. “Pengaruh Pemahaman Mengikut Yesus Menurut Matius 16 : 24 Terhadap Motivasi Menjadi Hamba Tuhan.” Evangelikal: Jurnal Teologi Injili dan Pembinaan Warga Jemaat 5, no. 1 (2021).

Widayanti, Pipit. “Penderitaan Manusia Dalam Pandangan Surat Yakobus.” TEOKRISTI Jurnal Teologi Kontekstual dan Pelayanan Kristiani 1, no. 1 (2021): 66–81.

Yasintus T. Runesi. “Selainnya Pemahaman Atau Yang Melampaui Keyakinan: Ayub Dan Ekses Penderitaan.” LUMEN VERITAS Jurnal Teologi dan Filsafat (208AD).

Zaluchu, Sonny Eli. “Human Suffering and Theological Construction of Suffering.” Evangelikal: Jurnal Teologi Injili dan Pembinaan Warga Jemaat 7868 (2021): 127–135.

Downloads

Published

25-06-2024

Issue

Section

Articles