Efektivitas Pendidikan Karakter Remaja Kristen melalui Keterpaduan Komunikasi dan Koordinasi

Authors

  • Natanael Lumempow Sekolah Tinggi Teologi Cianjur

Keywords:

Christian teenage character; Christian youth character education; Christian education for youth; unified communications; karakter remaja Kristen; komunikasi terpadu; pendidikan karakter remaja Kristen; pendidikan kristiani bagi remaja

Abstract

This research is based on field facts regarding the implementation of education for adolescents, especially the characters run separately by the three educational institutions: the family, school, and church. In addition, the evil character possessed and displayed by some teenagers is highly correlated with implementing this education. Implementing learning that runs independently shows that each educational institution needs to be made aware that it needs another party. Each can shape children's character by providing relevant material, appropriate methods and media, and many more elements from the theory of educating children. In addition, implementing education also often runs without the role of family institutions. Parents who reason that they are busy have entirely surrendered to schools and churches in the character education of their children. Children need special attention, assistance, and guidance to form good character and become role models. It is not difficult to carry out education in an integrated manner by the three educational institutions, as long as the lines of communication are open by the three and they can coordinate everything communicated together about implementing character education.

 

Abstrak

Penelitian ini didasarkan pada fakta lapangan mengenai pelaksanaan pendidikan bagi remaja khususnya karakter yang dijalankan secara terpisah oleh tiga lembaga pendidikan yaitu keluarga, sekolah, dan gereja. Selain itu, sifat jahat yang dimiliki dan ditampilkan oleh sebagian remaja sangat berkorelasi dengan pelaksanaan pendidikan ini. Pelaksanaan pembelajaran yang berjalan secara man-diri menunjukkan bahwa setiap lembaga pendidikan perlu disadarkan bahwa dirinya membutuhkan pihak lain. Masing-masing dapat membentuk karakter anak dengan memberikan materi yang relevan, metode dan media yang tepat, dan masih banyak lagi unsur-unsur dari teori mendidik anak. Selain itu, penyelenggaraan pendidikan juga seringkali berjalan tanpa peran lembaga keluarga. Orang tua yang beralasan sibuk telah menyerahkan sepenuhnya kepada sekolah dan gereja dalam pendidikan karakter anak-anaknya. Anak membutuhkan perhatian, pendampingan, dan bimbingan khusus untuk mem-bentuk karakter yang baik dan menjadi panutan. Tidaklah sulit untuk melaksanakan pendidikan secara terpadu oleh ketiga lembaga pendidikan tersebut, asalkan jalur komunikasi ketiganya terbuka dan dapat mengkoordinasikan segala hal yang dikomunikasikan bersama tentang pelaksanaan pendidikan karakter.

 

References

Damayanti, Deni, Panduan Implementasi Pendidikan Karakter Di Sekolah, Yogyakarta: Araska, 2014.

E.G. Homrighausen dan I.H. Enklaar, Pendidikan Agama Kristen, Jakarta, BPK Gunung Mulia, 2004.

Sumanto, Teori Dan Aplikasi Metode Penelitian, Yogyakarta: Center of Academic Publishing Service, 2014.

Tim Prima Pena, Kamus Populer, Gitamedia Press, 2006)

Effendy, Onong Uchjana, Ilmu Komunikasi, Teori Dan Prakterk, Bandung: PT Remaja Rosdakarya, 2013

Suroso, Diktat Ilmu Komunikasi, Yogyakarta: Ukrim STTII, 2006

Udin Syaefudin Sa’ud dan Abin Syamsuddin Makmun, Perencanaan Pendidikan, Sutau Pendekatan Komprehensif, Bandung: Remaja Rosdakarya, 2007

Retno Bintarti dalam artikel pendidikan buku Seri Psikologi Populer Keluarga Kunci Sukses anak

Sidjabat, B. Samuel, Strategi Pendidikan Kristen, Yogyakarta: ANDI, 1996.

Suharsimi Arikunto, Lia Yuliana, Manajemen Pendidikan, Yogyakarta: Graha Cendekia dan Pujangga Press.

Muna, Bunda. Rahasia Mencetak Anak Jenius dan Berkarakter Positif, Klaten: Galmas Publisher, 2013.

Kasan, Tholib. Dasar-Dasar Pendidikan, Jakarta: studia press, 2009

Narwanti, Sri. Pendidikan Karakter, Yogyakarta: Familia, 2012.

Nainggolan, John M. Menjadi Guru Agama Kristen, Jabar: Generasi Info Media, 2007

https://sumberbelajarsmkn10.wordpress.com/kompetensi-guru/kompetensi-kepribadian/koordinasi/

Downloads

Published

01-07-2023

Issue

Section

Articles